Ketua DPRD Kota Banjarbaru Gusti Rizky Sukma Iskandar Putera langsung meninjau dan mengelilingi kolam renang Idaman yang telah diresmikan usai proyek tahap satu yang diklaim Dinas PUPR Kota Banjarbaru telah rampung. Sidak Ketua DPRD itu dilakukannya usai pemberitaan yang mengabarkan jika ada sarana dan prasarana dalam proyek tahap satu yang bernilai Rp4,9 miliar tersebut diresmikan pertengahan Januari 2025 lalu, banyak yang rusak. Saat lakukan sidak bersama sejumlah wartawan, Ketua DPRD Kota Banjarbaru itu pun kembali menemukan beberapa sarana prasarana yang menjadi bagian proyek tahap satu tersebut dalam kondisi rusak dan…
Read MoreCategory: Berita Utama
SATU BULAN DI RESMIKAN KOLAM RENANG IDAMAN BANJARBARU BANYAK DI TEMUKAN DUGAAN KEKURANGAN
Banjarbaru, BeritaBanjarbaru.com – Rehabilitasi Kolam Renang Idaman Banjarbaru menelan biaya APBD senilai Rp5,9 miliar telah rampung pada Desember 2024 dan diresmikan oleh Wali Kota Banjarbaru, HM Aditya Mufti Ariffin, pada Minggu (12/1/2025). Namun, baru di resmikan diduga masih ditemukan beberapa kekurangan dalam pengerjaannya. Proyek yang dikerjakan oleh CV Setiawan Noor ini yang baru satu bulan di buka ,mengusung konsep arsitektur klasik Hindia-Belanda abad ke-19.ini sudah banyak yang rusak. Beberapa bagian dari penataan ulang kawasan kolam renang dinilai belum sepenuhnya memenuhi fungsi utamanya. Salah satu contoh yang ditemukan di lokasi, Jumat…
Read MoreMK PERINTAHKAN PSU UNTUK PILKADA BANJARBARU
Banjarbaru, BeritaBanjarbaru.com – Keputusan mengejutkan datang dari Mahkamah Konstitusi (MK) terkait sengketa Pilkada Banjarbaru 2024. Dalam sidang yang digelar di Gedung MK, Jakarta, Senin (24/2/2025), MK memerintahkan pemungutan suara ulang (PSU) di seluruh tempat pemungutan suara (TPS) di Banjarbaru. Ketua MK Suhartoyo, yang membacakan amar putusan, menegaskan bahwa PSU harus dilaksanakan dalam waktu 60 hari sejak putusan dibacakan. Keputusan ini menjadi pukulan bagi Komisi Pemilihan Umum (KPU) Banjarbaru yang sebelumnya telah menetapkan hasil Pilkada. “Memerintahkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Banjarbaru untuk melaksanakan PSU pada setiap TPS dalam Pilkada Banjarbaru dengan…
Read MoreIKATAN PENGUJI KENDARAAN BERMOTOR INDONESIA KALSEL SAYANGKAN RAZIA ODOL TANPA PENGUJI
Banjarbaru, BeritaBanjarbaru.com – Dinas Perhubungan Kota Banjarbaru gelar razia Over Dimension Over Loading (ODOL) beberapa hari lalu temukan pemalsuan dokumen, meski tak melibatkan penguji. Bahkan Dishub mengklaim razia Over Dimension Over Loading (ODOL) kerap tak membuahkan jika melibatkan para Penguji.Adanya razia ODOL yang sudah beberapa kali di lakukan Dishub kota Banjarbaru tanpa melibatkan penguji ini sangat di sayangkan IPKBI KALSEL, ( IKATAN PENGUJI KENDARAAN BERMOTOR INDONESIA ). Polemik temuan dokumen yang diduga palsu dan razia ODOL tanpa Penguji ini menjadi sorotan Ikatan Penguji Kendaraan Bermotor Indonesia (IPKBI) Kalimantan Selatan yang…
Read MoreIPKBI KALSEL SOROTI DUGAAN DOKUMEN PALSU,SAAT DISHUB BANJARBARU LAKUKAN RAZIA ODOL TANPA PENGUJI
Banjarbaru, BeritaBanjarbaru.com – Adanya temuan dokumen yang diduga palsu oleh Dinas Perhubungan Kota Banjarbaru saat menggelar razia Over Dimension Over Loading atau ODOL beberapa waktu lalu sempat menjadi pemberitaan di sejumlah media, menjadi perhatian berbagai pihak. Salah satunya dari IPKBI KALSEL atau ikatan penguji kendaraan bermotor Indonesia KalSel yang langsung turun ke lapangan gunakan lakukan pengecekan terhadapa temuan tersebut. Dugaan ditemukannya dokumen palsu tersebut, dari pemalsuan stempel dan tangan hingga razia tersebut dilaksanakan tidak sesuai standar operasional prosedur (SOP) lantaran tak melibatkan Penguji sebagai petugas yang berkompeten untuk memeriksa kendaraan.…
Read MoreSESUAI PROSEDUR KAH DISHUB BANJARBARU RAZIA ODOL TANPA PENGUJI
Banjarbaru, BeritaBanjarbaru.com – Dinas Perhubungan Kota Banjarbaru gelar razia Over Dimension Over Loading (ODOL) beberapa hari lalu temukan pemalsuan dokumen. Bahkan Dishub mengklaim razia Over Dimension Over Loading (ODOL) kerap tak membuahkan jika melibatkan para Penguji. Hal ini dikatakan Kadishub Kota Banjarbaru Mirhansyah melalui Kasi Dalops Aries Andrianto, Rabu (12/2/2025) saat dikonfirmasi di kantornya terkait dugaan pemalsuan dokumen yang ditemukan saat razia ODOL. Aries menyatakan dari beberapa kali razia tanpa kehadiran Penguji, para personel dan petugas berhasil menertibkan para pemilik kendaraaan yang tak memenuhi syarat ketika razia ODOL digelar. “Sebenarnya…
Read More