×

PERSIAPAN PENGAMANAN LEBARAN IDUL FITIRI 1443 HIJRIAH DI BANJARBARU

PERSIAPAN PENGAMANAN LEBARAN IDUL FITIRI 1443 HIJRIAH DI BANJARBARU

0 0
Read Time:44 Second

BeritaBanjarbaru.com –Pemerintah Kota Banjarbaru bersama apparat TNI, POLRI dan lintas sectoral menggelar Apel Bersama Pasukan Kepolisian Terpadu Ketupat 2022, Jumat (22/4/2022), di Mapolres Kota Banjarbaru. Apel tersebut dalam rangka digelar dalam rangka pengamanan menjelang Lebaran Idul Fitri 1443 Hijriah. Usai mengikuti apel, Wakil Wali Kota Banjarbaru, Wartono mengatakan, Pemko Banjarbaru akan bekerjasama mendukung TNI/POLRI dan pemangku kepentingan untuk menyelenggarakan Operasi Ketupat 2022 yang akan dilaksanakan sejak 28 April hingga 9 Mei 2022.

“Dua belas hari. Beberapa titik pos sudah ditetapkan. Seperti di Bundaran Tugu Pesawat Landasan Ulin, di areal Bandara Internasional Syamsudin Noor, dan di Pos Bundaran Simpang Empat,” ujar Wakil Wali Kota.

Ia melanjutkan, pengamanan juga dilakukan saat pelaksanan shalat Idul Fitri dan beberapa lokasi yang menjadi titik keramaian. “Pemko akan mendukung dengan menurunkan personel dari SKPD terkait untuk mendukung TNI/POLRI. Total total ada 305 personel,” ucapnya. (Randi, Rudy Azhar, merah)

happy PERSIAPAN PENGAMANAN  LEBARAN IDUL FITIRI 1443 HIJRIAH DI BANJARBARU
Happy
0 %
sad PERSIAPAN PENGAMANAN  LEBARAN IDUL FITIRI 1443 HIJRIAH DI BANJARBARU
Sad
0 %
excited PERSIAPAN PENGAMANAN  LEBARAN IDUL FITIRI 1443 HIJRIAH DI BANJARBARU
Excited
0 %
sleepy PERSIAPAN PENGAMANAN  LEBARAN IDUL FITIRI 1443 HIJRIAH DI BANJARBARU
Sleepy
0 %
angry PERSIAPAN PENGAMANAN  LEBARAN IDUL FITIRI 1443 HIJRIAH DI BANJARBARU
Angry
0 %
surprise PERSIAPAN PENGAMANAN  LEBARAN IDUL FITIRI 1443 HIJRIAH DI BANJARBARU
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

BERITA LAINNYA >>>